LENGKAP! Inilah Karakter Sesungguhny Pasaran Legi, Pahing, Pon, Kliwon, Wage yang Ada Dalam Kitab Primbon Jawa

- 21 Mei 2022, 12:06 WIB
Ilustrasi cara mengetahui keistimewaan diri dari pasaran Jawa, Lagi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon menurut ramalan Primbon Jawa.
Ilustrasi cara mengetahui keistimewaan diri dari pasaran Jawa, Lagi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon menurut ramalan Primbon Jawa. /PIXABAY/JillWellington

PORTAL SULUT — Inilah cara agar mengenali diri dan dari pasaran Jawa yang sudah tercatat dalam kitab Primbon Jawa.

Pasaran pada penangalan Jawa berfungsi untuk mengenal sifat dan karakter seseorang.

Dalam kitab Primbon Jawa, dijelaskan ada beberapa keistimewaan baik dari segi kelebihan ataupun kekurangan.

Baca Juga: Realistis, Pintar dan Cerdik, 3 Weton Wanita ini Disukai dan Jadi Incaran Pria, Menurut Primbon

Dalam penanggalan kalender Jawa ada 5 pasaran Jawa yaitu Pon, Wage, Kliwon, Pahing, Legi.

Pasaran-pasaran tersebut mempunyai sifat dan karakter masing-masing yang tercatat dalam kitab Primbon Jawa.

Bahkan, pasaran-pasaran tersebut dipegang cakra langit yang berkuasa dari penjuru arah menurut Primbon Jawa.

Pasaran Jawa sudah menjadi kepercayaan sejak lama bagi masyarakat dan sudah turun temurun.

Sehingga, ke-5 pasaran tersebut memiliki keistimewaan dan keberuntungan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah