Inilah 5 Keistimewaan Bayi Kalung Usus, Punya Daya Penyembuh dan Disegani Saat Dewasa, Menurut Primbon

- 10 Mei 2022, 13:10 WIB
Ilustrasi bayi
Ilustrasi bayi /Freepik/freepic.diller

PORTAL SULUT - Inilah lima keistimewaan yang dimiliki oleh bayi kalung khusus menurut primbon Jawa.

Ternyata ada keistimewaan dari bayi yang lahir berkalung usus atau bayi kalung usus kata primbon.

Maksud dari bayi kalung usus adalah bayi yang lahir dalam kondisi terlilit tali pusar, proses kelahiran bayi kalung usus ini prosesnya lebih rumit dibandingkan bayi yang lahir secara normal.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Weton ini Memiliki Kemampuan Tersembunyi dan Paling Langkah di Dunia

Dan primbon Jawa menyebutkan bayi yang lahir kalung usus adalah anak yang langka, watak dan kepribadiannya itu disesuaikan dengan keistimewaan.

Dikutip chanel Youtube Inspirasi Kita Zodiak, ada juga yang sesuai dengan wetonnya, umumnya keistimewaan itu tergantung dari energi alam, lantas keistimewaan apa sajakah itu.

1 Memiliki kharisma ketika dewasa, bayi kalung usus akan memiliki kharisma yang besar dan semuanya akan terlihat saat ia beranjak dewasa.

Kemudian saat dewasa dia akan sangat berwibawa serta disegani banyak orang dan cocok menjadi pemimpin di lingkungannya.

Dua memiliki pesona, berdasarkan primbon jawa saat dewasa nanti dia akan mempesona, kemudian dia juga cocok berpakaian apa saja sehingga enak dipandang.

Tiga akan memiliki daya penyembuh yang bagus saat dewasa, bayi kalung usus akan mempunyai daya penyembuh secara otomatis saat dewasa nanti.

Jadi walaupun tidak berguru saat ada orang sakit meminta pertolongannya maka dia akan tahu cara menyembuhkannya secara otomatis.

4 Memiliki intuisi yang tajam bayi kalung usus memiliki intuisi yang tajam dan tingkat kepekaan yang tinggi.

Apalagi jika diasah dengan baik maka kepekaannya itu akan bertambah tinggi.

5 Memiliki wadah spiritual bayi kalung usus memiliki wadah spiritual yang besar.

Karena wadah spiritualnya besar maka harus diisi, ini tergantung orang tua atau gurunya yang mengarahkannya agar bisa memiliki energi spiritual yang bermanfaat.

Baca Juga: 5 Aplikasi Latihan Paling Efektif untuk Pria, Bisa Membuat Termotivasi

Untuk banyak orang percaya atau tidak Itu kembali pada diri kita masing-masing.

Perlu diingat, apapun yang terjadi pada kehidupan kita sebagai manusia tidak akan pernah lepas dari campur tangan Tuhan.

Karena dia adalah satu-satunya yang maha kuasa Sang Pencipta langit dan bumi serta segala isinya.

Percayalah bahwa perhitungan yang paling mutlak adalah perhitungan Tuhan Yang Maha Esa, maka seluruh yang terjadi di muka bumi ini sudah sepatutnya kita sandarkan kepadaNya.****

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah