Info Valid, Ini Jadwal Terbaru Pencairan THR TPG 100 Persen, Kemenkeu Beri Batas Waktu Hingga 30 Juni 2024

- 5 Juni 2024, 06:19 WIB
Info Valid, Ini Jadwal Terbaru Pencairan THR TPG 100 Persen, Kemenkeu Beri Batas Waktu Hingga 30 Juni 2024
Info Valid, Ini Jadwal Terbaru Pencairan THR TPG 100 Persen, Kemenkeu Beri Batas Waktu Hingga 30 Juni 2024 /

PORTAL SULUT - Ada titik terang soal pencairan THR TPG 100 persen.

Para guru masih terus menunggu kejelasan pencairan THR TPG 100 persen. Meski Menteri Keuangan Sri Mulyani sudah mengumumkan THR TPG 100 persen untuk guru, namun realisasinya belum juga diterima oleh para guru.

Kini ada kepastian pencairan THR TPG 100 persemn. Kementerian Keuangan akhirnya merespon pertanyaan dari para guri soal kejelasan pencairan THR TPG 100 persen.

Baca Juga: Gaji 13 Sudah Cair Tapi Daerah Ini Belum Cairkan TPG Triwulan I 2024, Ada Apa?

Sekedar diketahui THR TPG 100 persen diumumkan Menteri Keuangan Sri Mulyani jelang hari Raya Idul Fitri 2024 yang lalu.

Pemerintah telah menetapkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2024 tentang Pemberian Tunjangan Hari Raya dan Gaji Ketiga Belajar Kepada Aparatur Negara, Pensiunan, Penerima Pensiun dan Penerima Tunjangan Tahun 2024.

Dijelaskan dalam Pasal 6 PP tersebut, pada poin ke 3, dalam hal guru dan dosen yang gaji pokoknya bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja negara tidak menerima tunjangan kinerja, akan diberikan tunjangan profesi guru atau tunjangan profesi dosen yang diterima dalam 1 bulan.

Sehingga tambahan 100% 1 bulan tunjangan sertifikasi guru dalam THR adalah hak bagi guru ASN sesuai dengan PP yang telah disetujui oleh Presiden.

Hingga awal Juni ini terinformasi di grup FB Info Sertifikasi Guru 2024, 2 daerah yang sudah mencairkan THR TPG 100 persen adalah

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah