Simpan Tanaman-tanaman Ini di Rumah, Rezeki dan Hoki Akan Datang, Sudah Punya?

- 21 April 2022, 20:47 WIB
Ilustrasi oxalis atau tanaman hias bunga kupu-kupu ungu.
Ilustrasi oxalis atau tanaman hias bunga kupu-kupu ungu. /Tangkapan layar youtube.com / Sisi Lain Tumbuhan.

Bambu ini dipercaya sebagai tanaman pembawa keberuntungan hal ini tak lepas dari kepercayaan Fengshui penataan rumah.

Jumlah batang dari bambu rezeki diyakini memiliki arti keberuntungan masing-masing.

3. Serai

Selain kemangi, serai juga disebut-sebut merupakan tanaman keberuntungan.

Konon tanaman ini merupakan simbol dari kerukunan dan persahabatan serta dapat menghadirkan keceriaan dan kebahagiaan bagi pemilik rumah dan keluarganya.

Selain itu, manfaat serai bisa untuk kecantikan dan minuman herbal.

Tak disangka bahkan tanaman yang biasa kita temukan di beberapa makanan ini bisa dijadikan tanaman keberuntungan di rumah.

Baca Juga: Berikut 7 Jenis Tanaman Hias yang Bisa Menyaring Asap Rokok, Cocok Sebagai Pembersih Udara

4. Kemangi

Selanjutnya ada tanaman pembawa rezeki yaitu kemangi.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah