Titisan Prabu Siliwangi! 7 Weton Sakti Ini Diyakini Mewarisi Kesaktian dan Kharismanya

- 29 Maret 2022, 10:43 WIB
Ilustrasi.Titisan Prabu Siliwangi! 7 Weton Sakti Ini Diyakini Mewarisi Kesaktian dan Kharismanya
Ilustrasi.Titisan Prabu Siliwangi! 7 Weton Sakti Ini Diyakini Mewarisi Kesaktian dan Kharismanya /Akun Facebook Tutu Hatta Saputra

Kitab Primbon Jawa menuliskan bahwa weton Minggu Legi mempunyai jumlah neptu 10, berasal dari minggu 5 dan legi juga 5.

Minggu Legi mempunyai ketertarikan dengan hal gaib, mereka misterius, dan juga pendiam.

Sifat baik dari weton ini adalah tegas, tenang, terkendali, sabar dan pintar memecahkan masalah.

Baca Juga: Inilah 7 Weton Titisan Panembahan Senopati Mataram, Kata Primbon Jawa: Punya Sifat Welas Asih dan Bijaksana

Sedangkan watak umum dari pasaran Legi adalah bertanggung jawab, ikhlas dalam memberi, kuat dalam tirakat malam, dan bicaranya berbobot.

Minggu Legi jika berkuasa memimpin, maka ia akan memimpin penuh dengan ketenangan, lebih banyak bekerja dari pada bicaranya cerdas dan pintar berdiplomasi demi kepentingan para pengikutnya.

2 Selasa Wage

Dalam Primbon Jawa disebutkan bahwa weton ini memiliki jumlah neptu 7, berasal dari Selasa 3 dan Wage 4.

Selasa Wage mempunyai karakter pendirian yang kuat, kritis terhadap orang lain, ramah dan pandai dalam bertutur kata.

Sosok weton yang lahir pada hari Selasa memiliki sifat pemarah, dan pencemburu, namun luas dalam pergaulan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah