Sering Dilakukan! Ini 9 Kebiasaan Yang Membuat Rezeki Menjauh Menurut Primbon Jawa

- 4 Maret 2022, 10:44 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan membuat rezeki menjauh menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Kebiasaan membuat rezeki menjauh menurut Primbon Jawa /pixabay/vdnhieu

Bahkan para ahli menyebutnya, subuh adalah waktu emas untuk mengais rezeki.

Subuh adalah waktu dimana energi kita berada pada kekuatan optimal untuk bekerja.

 

8. Pelit

Orang pelit beranggapan bahwa harta yang telah dia kumpulkan, tidak harus dibagi-bagikan ke orang lain. Jika dibagi maka hartanya akan berkurang.

Namun faktanya, tidak ada orang yang jatuh miskin karena banyak bersedekah. Bersedekah malahan akan membuat harta Anda bertambah berkali-kali lipat.

 Baca Juga: Inilah 10 Manusia Berumur Paling Panjang yang Tercatat di Dalam Alkitab

9. Menahan hak orang lain

Kita tahu dengan sedekah dapat memperlancar rezeki Anda, maka menahan hak orang lain juga dapat menghambat rezeki kita.

Hak orang lain yang tertahan dalam rezeki kita itu, ibarat benda asing yang menyumbat sumber air.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah