Ramalan Weton 2022: 4 Neptu Weton Ini Harus Waspada Menurut Primbon Jawa

- 12 Desember 2021, 06:31 WIB
Keberuntungannya Tak Tertandingi, Berikut Mitos Weton Jumat Kliwon yang Sering Dikaitkan dengan Hal Mistis
Keberuntungannya Tak Tertandingi, Berikut Mitos Weton Jumat Kliwon yang Sering Dikaitkan dengan Hal Mistis /Ilustrasi/Pixabay/ndqpestana2013/

Selain itu, mereka juga akan mengalami masalah entah itu di lingkungan keluarga, sekolah, atau lingkungan pekerjaan.

Akan ada teman bisnis yang bakal mengalami konflik dengan pemilik weton ini lantaran kesalahpahaman atau penghianatan.

Baca Juga: Cerita Mistis Saksi Hidup Erupsi Gunung Semeru, Lihat Ada Raja dan Kereta Kencana Sebelum Gumpalan Hitam Turun

3. Minggu Wage dan Senin Legi

Memiliki jumlah neptu yang sama yaitu 9, weton Minggu Wage dan Senin Legi diharapkan untuk selalu waspada di tahun 2022.

Berdasarkan Primbon Jawa, pemilik weton-weton ini akan mengalami kesialan dalam masalah keuangan.

Mereka akan mengalami kemerosotan dan kerugian secara finansial lantaran beberapa hal.

Bisa saja ada orang yang akan menipu Anda atau kegalauan dalam pekerjaan yang menghampiri Anda di tahun 2022.

Baca Juga: Menyatu dengan Khodam dari Gunung Paling Angker seIndonesia, 8 Weton ini Punya Kesaktian Serat Jiwa, Merinding

Para pemilik weton ini akan dihadapkan pada pilihan yang sulit dalam menentukan masa depan.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah