Tak Semua UMKM Bisa Dapat BLT. Hanya yang Memenuhi Syarat Ini yang Terima Bantuan 2,4 Juta

- 24 Oktober 2020, 10:52 WIB
Login eform.bri.co.id/bpum untuk mengecek BLT UMKM
Login eform.bri.co.id/bpum untuk mengecek BLT UMKM /@aksara/

Baca Juga: Informasi Terbaru Kapan Pembukaan Prakerja Gelombang 11, Klik Disini

Pada saat mendaftar atau mengajukan diri, para calon penerima BLT harus melengkapi data-data usulannya yang diberikan kepada pengusul seperti Nomor Induk Kependudukan (NIK), Nama lengkap, Alamat tempat tinggal, Bidang usaha dan Nomor telepon.
Corporate Secretary BRI, Aestika Oryza Gunarto mengatakan, terkait program bantuan ini, pihaknya menargetkan ada 12 juta pelaku UMKM yang akan mendapatkan bantuan ini.

"Target penyaluran dari pengusul untuk tahun 2020 adalah 12 juta penerima yang terbagi ke dalam dua lembaga penyalur yakni BNI dan BRI," ujar Aestika, Jumat 23 Oktober 2020.

Pihaknya menambahkan, pemerintah telah menambahkan target penerima bantuan yang awalnya sebanyak 9 juta kini menjadi 12 juta penerima.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x