Pengumuman Prakerja Gelombang 9 Ditunda

- 24 September 2020, 12:37 WIB
Tangkap layar situs resmi Kartu Prakerja.*
Tangkap layar situs resmi Kartu Prakerja.* /prakerja.go.id

Untuk diketahui, peserta Kartu Prakerja akan mendapatkan insentif berupa bantuan dari pemerintah sebesar Rp3,55 juta. Rinciannya, peserta akan mendapatkan uang bantuan pelatihan sebesar Rp 1 juta, insentif pasca-pelatihan Rp600.000 per bulan selama empat bulan, dan insentif survei sebesar Rp50.000 untuk tiga kali.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah