Cek Nilai dan Cara Download Sertifikat Hasil SKD CPNS 2023

- 16 November 2023, 05:59 WIB
Cek Nilai dan Cara Download Sertifikat Hasil SKD CPNS 2023
Cek Nilai dan Cara Download Sertifikat Hasil SKD CPNS 2023 /

PORTAL SULUT - Sesuai jadwal tes CPNS 2023 18 November 2023. Tahapan selanjutnya adalah Pengolahan Nilai SKD CPNS dari tanggal 16 hingga 19 November 2023.

Nah, bagi yang sudah ikut Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan ingin mengetahui nilai bisa melakukan langkah berikut ini.

Selain melihat langsung melalui live score di saat sesi SKD, peserta juga bisa mengrecek sekaligus mendownload sertifikat CAT.

Baca Juga: Cek di cekbansos.kemensos.go.id, Pekerja Bisa dapat Bantuan Rp6 Juta Jika Daftar di Sini

Badan Kepegawaian Negara (BKN) menyediakan sertifikat hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan CAT BKN bagi peserta seleksi.

Cara Unduh Sertifikat SKD CPNS 2023

Setelah mengetahui nilai tes SKD CPNS 2023, peserta seleksi CPNS juga dapat mengunduh sertifikat hasil tes SKD CPNS 2023. Adapun cara mengunduh sertifikat SKD, caranya seperti ini:

1. Buka laman resmi BKN untuk sertifikat: https://sertificat.bkn.go.id.

2. Masukkan nomor induk kependudukan (NIK) dan nomor peserta pada kolom yang disediakan.

3. Selanjutnya, pilih tipe seleksi, yakni “Calon Pegawai Negeri Sipil” untuk mengetahui skor SKD CPNS.

Baca Juga: Cek Namamu di Sini, Bantuan Rp6 Juta untuk Pekerja, Bukan BSU 2023, Ini Syaratnya

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x