CPNS dan PPPK 2023: BKKBN jadi Favorit, Lulusan SMA Gaji Besar, Kuota Banyak, Penempatan di Seluruh Indonesia

- 21 September 2023, 08:05 WIB
Ini Rincian 2.044 Formasi CPNS dan PPPK BKKBN Tahun 2023, Terbuka untuk Lulusan SMA, Gaji Capai Rp9,3 Juta
Ini Rincian 2.044 Formasi CPNS dan PPPK BKKBN Tahun 2023, Terbuka untuk Lulusan SMA, Gaji Capai Rp9,3 Juta /

PORTAL SULUT - Pendaftaran CPNS dan PPPK Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) 2023 sudah dibuka.

Ada sebanyak 2.044 formasi di seleksi CPNS dan PPPK 2023 BKKBN.

Lulusan SMA bisa mendaftar di seleksi ASN Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) tahun anggaran 2023.

Baca Juga: SUDAH DIBUKA! Ini Rincian Formasi CPNS dan PPPK Kementerian Kesehatan Tahun 2023

Berikut ini link download formasinya.

Untuk 2023 ini BKKBN hanya membuka seleksi PPPK dengan rincian:

1. Kualifikasi pendidikan bagi jabatan fungsional Penyuluh Keluarga Berencana Ahli Pertama dipersyaratkan kualifikasi pendidikan S-1/ Sarjana atau D-IV/ Diploma Empat dengan Jurusan dan/ atau Program Studi yang merujuk pada Keputusan Kepala BKKBN Nomor 121/KEP/G3/2023 beserta perubahannya.

2. Kualifikasi pendidikan bagi jabatan fungsional Petugas Lapangan Keluarga Berencana Terampil dipersyaratkan kualifikasi pendidikan D-III/ Diploma Tiga dengan Jurusan dan/ atau Program Studi yang merujuk pada Keputusan Kepala BKKBN Nomor 121/KEP/G3/2023 beserta perubahannya.

3. Kualifikasi pendidikan bagi jabatan fungsional Petugas Lapangan Keluarga Berencana Pemula dipersyaratkan kualifikasi pendidikan SLTA/Sederajat yang merujuk pada Keputusan Kepala BKKBN Nomor 121/KEP/G3/2023 beserta perubahannya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x