Tempatnya Para Sultan, Inilah Daerah dengan Penghasil Orang Kaya di Pulau Sulawesi

- 16 Juni 2023, 20:52 WIB
Tempatnya Para Sultan, Inilah Daerah dengan Penghasil Orang Kaya di Pulau Sulawesi
Tempatnya Para Sultan, Inilah Daerah dengan Penghasil Orang Kaya di Pulau Sulawesi /tangkap layar YouTubr DATA

Kembali ke Sulawesi Utara, Kabupaten Bitung berada diurutan ke enam, dengan luas wilayah 313.51 km jumlah penduduknya sekitar 225.134 jiwa. PDRB Kabupaten ini berkisar Rp 82.216.000 perkapita.

Kabupaten ini terkenal sebagai kota pelabuhan internasional, dengan tiga destinasi utama dari kota ini yaitu taman Nasional Tang Koko, Hutan Mangrove, Selat Lempeh.

5. Kabupaten Morowali Utara

Selanjutnya, ada Kabupaten Morowali Utara, dengan jumlah penduduk mencapai 128.323 jiwa, luas wilayahnya 10.004 Km, PDRB Kabupaten ini mncapai Rp 86.716.000 perkapita, peghasilan terbesarnya yaitu adanya perusahaan pemurnian biji nikel yang menyerap ribuan tenaga kerja.

Baca Juga: Loker! PT Bank Syariah Indonesia Tbk Buka Lowongan Beberapa Posisi Strategis Penempatan Sesuai Domisili

4. Kota Manado

Diurutan berikutnya, ada Kota Manado, jumlah penduduknya sekitar 475.557 jiwa (2021), dengan luas wilayah 162.53 km. Kabupaten ini memiliki PDRB Rp 87.236.000 perkapita dengan sumber penghasilannya berasal dari sektor pariwisata dan yang paling terkenal pulau Bunakennya.

3. Kolaka

Berikutnya ada Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara, dengan jumlah penduduknya berkisar 238.352 jiwa luas wilayahnya mencapai 3.283 km.

Penghasilan utama Kabupaten ini juga barasal dari sektor pertambangan,bahkan hampir disetiap Kecamatannya memiliki potensi pertambangan, mulai dari tambang nikel, magnesit, pasir kuarsa, biji besi, emas, batu baru dan lenpum serta adanya sektor pertanian yang mumpuni.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x