Pendaftaran PPPK 2022 Akan Dibuka, Segera Buat Akun SSCASN, Ini Caranya

- 17 September 2022, 12:10 WIB
Inilah cara daftar seleksi CPNS 2021 yang dibuka di bulan April hingga Mei tahun ini serta cara buan akun SSCN bagi Anda yang belum punya.
Inilah cara daftar seleksi CPNS 2021 yang dibuka di bulan April hingga Mei tahun ini serta cara buan akun SSCN bagi Anda yang belum punya. /sscasn.bkn.go.id/Dok/PotensiBisnis.com

• 27.608 PPPK tenaga teknis.

Lantas, bagaimana cara membuat akun SSCASN untuk melamar PPPK tahun 2022.

Baca Juga: Empat Pejabat di Kabupaten Indramayu Terindikasi Kemplang Duit Santri Penghafal Alquran

Berikut ini cara membuat akun SSCASN berdasarkan rekritmen PPPK sebelumnya.

1. Akses portal SSCASN di sscasn.bkn.go.id;

2. Buat akun di menu 'Registrasi';

3. Log In;

Calon pelamar PPPK bisa log in kembali menggunakan NIK sebagai username dan password yang telah didaftarkan saat pembuatan akun.

4. Lengkapi biodata;

- Data diri
- Pilih jenis seleksi, formasi dan jabatan sesuai pendidikan
- Lengkapi data pendidikan

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah