ContohTeks Naskah Pidato Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1443 H, Singkat dan Mudah Dihafal

- 28 Februari 2022, 06:37 WIB
Ilustrasi. Contoh teks naskah pidato Isra Miraj 1443 H
Ilustrasi. Contoh teks naskah pidato Isra Miraj 1443 H /pixabay.com/

Dan barang siapa yang meninggalkan shalat, maka dia akan meruntuhkan Islam.

Shalat dilakukan selama lima kali dalam satu hari satu malam.

Total semuanya adalah 17 rakaat. Ibadah ini wajib dilakukan oleh semua orang islam kecuali yang sakit, atau wanita yang sedang haid.

Dalam menjalankan ibadah shalat, setidaknya terdapat 4 golongan manusia yang berbeda.

Diantaranya adalah
Golongan pertama, merupakan golongan manusia yang tidak menjalankan shalat dan ingkar terhadap hukum Shalat wajib.

Para jumhur ulama sepakat mengkategorikan mereka adalah kafir.

Golongan ini sangat berbahaya di muka bumi ini karena meninggalkan shalat tanpa halangan apapun.

Golongan kedua, merupakan golongan manusia yang tidak menjalankan Shalat, Namun mereka mengerti bahwa itu wajib dan harus dilakukan.

Mereka berdalih malas atau sibuk dalam pekerjaan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Senin, 28 Februari 2022, Capricorn, Pisces, Aries, Taurus dan Gemini

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x