Kisah Mitologi Gunung Semeru! Sejarah dan Legenda Gunung Semeru

- 11 Desember 2021, 13:36 WIB
Aktivitas Gunung Semeru mulai stabil
Aktivitas Gunung Semeru mulai stabil /Dok. Kominfo Kab Luamajang

PORTAL SULUT - Semeru adalah gunung tertinggi di Pulau Jawa dalam kosmologi Hindu, Semeru diartikan sebagai pusat jagat raya.

Menurut legenda, orang-orang menjuluki Semeru sebagai gunung tempat bersemayamnya para dewa.

Gunung Semeru sering diaktualisasikan sebagai wujud kebesaran karena tingginya yang mencapai 3676 Mdpl.

Baca Juga: AWAS!! Selain Semeru, 3 Gunung Berapi Dapat Meletus Dasyat Kapan Saja, Masyarakat Dihimbau Waspada

Eksistensi Semeru tidak hanya ada dalam dokumen Belanda, Karena Semeru telah hadir dalam naskah Kuno yaitu tantu panggelaran dari abad ke-15.

Kehadiran Gunung Semeru dalam naskah tantu panggelaran jadi bukti bahwa Gunung para dewa ini penting dalam peradaban di tanah Jawa.

Dalam naskah tantu paggelaran dikisahkan awal mula Gunung Semeru berasal dari India.

Kala itu pulau Jawa masih terombang-ambing oleh Samudra Hindia.

Norman Edwin Dalam tulisannya di majalah suara alam berjudul pertapaan Kameswara dan prasasti di danau tahun 1992

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x