Kabar Baik! CPNS 2021 Kemenkumham di Wilayah Ini Gratis Biaya Rapid Test, Kamu Termasuk?

- 17 September 2021, 12:17 WIB
Info CPNS Kemenkumham 2021.
Info CPNS Kemenkumham 2021. /Instagram/@kemenkumhamjatim

Pelamar CPNS dan PPPK cukup mengisi formulir pendaftaran terlebih dahulu pada tanggal 6 sampai 7 September 2021 melalui https://bit.ly/vscpnskdrkota

4. Kabupaten Blora

Pemerintah Kabupaten Blora  layani gratis untuk pelamar CPNS dan PPPK 2021 yang akan Rapid Test Antigen.

Pelamar hanya perlu membawa KTP dan kartu ujian ke puskesmas terdekat.

Baca Juga: Kemendag Rilis Tilok Mandiri BKN dan Jadwal SKD CPNS Tahap II, Pansel: Budayakan Membaca!

5. Pemprov Kepulauan Riau

Seluruh pelamar CPNS dan PPPK 2021 tingkat provinsi, Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Riau semua diberi layanan Rapid Test Antigen gratis.

Tentunya juga dengan persyaratan yang sama, yaitu membawa KTP dan Kartu peserta ujian.

Bagi pelamar CPNS 2021 Kemenkumham yang berada di provinsi lain, bisa juga mengecek melalui media sosial atau laman web resmi pemerintah kabupaten/kota terkait informasi rapid test gratis bagi peserta CASN.

Kemudian, sebelum pelaksanaan SKD digelar ada baiknya kembali mengingat ketentuan atau barang yang harus dibawa, yaitu :

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah