Mau Nilai Tertinggi di SKD CPNS, Jangan Lewatkan Strategi Belajar dari Pakar Otak

- 13 September 2021, 15:35 WIB
Dokumentasi pelaksanaan seleksi CPNS Pemerintah Kota Surabaya
Dokumentasi pelaksanaan seleksi CPNS Pemerintah Kota Surabaya /Zona Surabaya Raya/Pemerintah Kota Surabaya

Kita dididik untuk duduk diam di ruang kelas ketika guru mengajar.

Tapi kita sesungguhnya belajar ketika mengubah pengetahuan menjadi pengalaman aktif.

Menulis catatan kecil dapat meningkatkan pengalaman aktif tatkala belajar. Catatan kecil seperti sticky notes membantu kita mengingat apa yang dipelajari

Membuat catatan membantu ingatan jangka panjang menyimpan informasi.

5. State atau Keadaan

Ketika belajar, penting untuk mengamati mood. Apakah kita sedang bosan, atau pusing, atau tidak tertarik.

Ketika merasa emosi negatif, ubahlah emosi itu menjadi positif. Bisa dengan mengenang hal seperti tertarik, bersemangat, penasaran, dan bahagia.

Ini penting sebab karena emosi positif akan melekat pada informasi yang akan tersimpan di memori jangka panjang.

Bila masih kesulitan mengubah emosi negatif ke positif. Kita bisa berhenti sejenak dengan beribadah, mandi air hangat, atau meditasi.

Baca Juga: Lengkap Dengan Kunci Jawaban, Ini Contoh Soal SKD CPNS 2021

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x