CPNS dan PPPK Wajib Test PCR atau Antigen, Lalu Deklarasi Sehat Untuk Apa? Baca di Sini

- 24 Agustus 2021, 09:34 WIB
Deklarasi Sehat CPNS 2021
Deklarasi Sehat CPNS 2021 /foto akun instagram @bkngoidofficial

Dalam keterangan yang tertera pada kartu ujian, deklarasi sehat merupakan salah satu dokumen yang wajib dibawa ke lokasi ujian SKD.

Jadi bisa disimpulkan, deklarasi sehat dan hasil swab test PCR atau rapid test antigen merupakan syarat yang diwajibkan kepada seluruh peserta SKD.

Walaupun menimbulkan banyak pertanyaan dari peserta, namun alangkah baiknya peserta mematuhi ketentuan yang berlaku.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah