CPNS 2021 Berpeluang Rekrut Lulusan SMA, Berikut 8 Instansi yang Kans Terima Lulusan SMA Sederajat

- 20 Januari 2021, 07:30 WIB
Tes CPNS dengan sistem CAT
Tes CPNS dengan sistem CAT //Instagram/@bkngoidofficial/

Ada dua formasi yakni untuk jabatan Teknisi Laboratorium untuk lulusan SMK Teknik Kimia dengan hanya 1 kursi dan jabatan

Teknisi Pemetaan dan Penggambaran untuk lulusan SMK Teknologi dan Rekayasa berjumlah 6 kursi.

7. Kejaksaan Agung

Dari jumlah total 5.203 formasi, Kejaksaan Agung membuka 2.000 lowongan CPNS 2019 untuk kualifikasi pendidikan SLTA/Sederajat, dengan rincian:

1. Jabatan Pengawal Tahanan/Narapidana sebanyak SLTA/Sederajat 998 formasi, dan 2 formasi untuk putra/i Papua.

2. Jabatan Pengemudi Pengawal Tahanan sebanyak SLTA/Sederajat 998 formasi, dan 2 formasi untuk putra/i Papua.

Baca Juga: Berikut Formasi PPPK untuk Kementrian Agama

8. Badan Narkotika Nasional

Terdapat tujuh formasi yang diperuntukkan khusus pendaftar dari SLTA/Sederajat.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x