Ada Kabar Bagus Nih Buat Karyawan yang Belum Terima Subsidi Gaji, Sudah Cek?

- 31 Desember 2020, 20:00 WIB
Menaker Ida Fauziyah
Menaker Ida Fauziyah /instagram.com/@idafauziyahnu

PORTAL SULUT - Masa pencairan subsidi gaji telah usai. Kamis 31 Desember 2020 hari ini adalah masa akhir pencairan subsidi gaji.

Sayangnya hingga akhir tahun 2020 masih banyak yang mengeluhkan soal pencairan subsidi gaji.

Di instagram @kemnaker, sejumlah nitizen terus menyerbu menanyakan kapan subsidi gaji disalurkan karena hingga saat ini belum menerima bantuan sebesar Rp2,4 juta ini.

Baca Juga: Belum Terima Subsidi Gaji 2020? Ini Jawaban Mengembirakan dari Pemerintah, CEK SEKARANG!

"Min data saya sdh valid, hanya beda nama direkening dan beda nama dikartu bpjs naker,kok gak ada konfirmasi utk perubahan data biar cair gitu ???? teman2 yg 1 t4 krj aja udah 2x pencairan ????????," tulis @titin.husada.

"Mau akhir tahun belum cair-cair, padahal saya sudah terdaftar penerima bsu," tulis akun @galuhramadani25.

"Istri saya terdaftar sebagai penerima BSU sampai sekarang belum cair," tulis @sugiyanto_abew.

Baca Juga: Calon Penerima Vaksin Covid-19 di SMS Mulai Hari Ini, Ini Orangnya

Baca Juga: 4 Makanan Wajib di Perayaan Malam Tahun Baru

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah