Begini Cara Menggunakan Uang Hasil Temuan di Jalan Agar Tidak Berdosa? Ini Jawaban Buya Yahya

- 15 Desember 2022, 18:05 WIB
Begini Cara Menggunakan Uang Hasil Temuan di Jalan Agar Tidak Berdosa? Ini Jawaban Buya Yahya
Begini Cara Menggunakan Uang Hasil Temuan di Jalan Agar Tidak Berdosa? Ini Jawaban Buya Yahya /Foto dok.: YouTube/Al-Bahjah TV/

PORTAL SULUT –  Artikel ini membahas cara menggunakan uang hasil temuan di jalan agar tidak berdosa.

Dalam tausiyahnya, sebagaimana dikutip Portal Sulut, 15 Desember 2022 dari kanal YouTubenya, Senin, 30 Mei 2022, Buya Yahya membagikan cara menggunakan uang temuan di jalan agar tidak dosa.

Simak penjelsaanya sampai habis agar tidak gagal paham!

Baca Juga: Gak Tanggung-Tanggung 7 Turunan Bisa Masuk Surga, JIka Kerjakan Amalan Ini, Menurut Gus Baha

Buya Yahya mengatakan, jika menemukan barang kecil di jalan dan kemungkinan orang tersebut tidak akan mencarinya, maka cukup diumumkan di tempat ramai.

Bila tidak ada yang mengaku, maka kata Buya Yahya barang tersebut bisa langsung dipakai dan halal hukumnya.

Namun, kata Buya Yahya, jika menemukan uang yang nominalnya hingga jutaan, maka termasuk barang berat dan harus diumumkan ke banyak orang.

Tempat keramaian dimaksud Buya Yahya seperti dilakukan di masjid, mushola ketika ba'da shalat jumat atau sholat lima waktu.

Baca Juga: Perlu Diingatkan, Haram Hukumnya Bersedekah Di Saat Seperti Ini, Simak Penjelasan Buya Yahya

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x