Ustadz Adi Hidayat: Baca Surah Al-Araf Hanya di Waktu Ini Kalau Mau Rezeki Allah Murahkan

- 18 September 2022, 22:34 WIB
Ada amalan yang bisa dilakukan oleh wanita yang sedang haid menurut Ustadz Adi Hidayat.
Ada amalan yang bisa dilakukan oleh wanita yang sedang haid menurut Ustadz Adi Hidayat. /Foto dok.: YouTube/Adi Hidayat Official/

Allah telah menitipkan rezekiNya ke setiap sudut di dunia ini. Tugas kita adalah menjemputnya.

Kita bisa menjemput rezeki ini dengan cara menyeimbangkan antara ikhtiar serta amalan.

Tapi penting sekali untuk mengingat bahwa rezeki tidak sekadar uang atau harta benda yang sifatnya materialistik.

Definisi rezeki jauh lebih luas daripada itu.

Kesehatan adalah rezeki, jodoh adalah rezeki, keluarga harmonis adalah rezeki, kebahagiaan adalah rezeki, dan banyak lagi.

Apa artinya banyak uang tanpa kesehatan? Apa artinya banyak harta benda tanpa kebahagiaan?

Memang pada umumnya rezeki yang kerap diharapkan banyak orang adalah uang atau harta benda

Ustadz Adi Hidayat yang akrab disapa UAH menerangkan bahwa ada satu amalan yang bisa mendatangkan segala macam rezeki, termasuk harta benda dan uang.

Baca Juga: September Paling Ceria! Inilah 5 Shio Mandi Rezeki Besar-besaran Akhir Bulan September 2022

Baca Juga: Berdoa Malah Jadi Senjata Makan Tuan, Makanya Gus Baha Tegur Keras Doa Macam Begini

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah