Hukum Mempelajari Tenaga Dalam dan Ilmu Kebal Menurut Buya Yahya, Simak Penjelasannya

- 24 Agustus 2022, 06:51 WIB
Buya Yahya menjelaskan mengenai hukum seseorang yang mempelajari tenaga dalam dan ilmu kebal.
Buya Yahya menjelaskan mengenai hukum seseorang yang mempelajari tenaga dalam dan ilmu kebal. /Youtube Buya yahya

Kemudian ketika orang ini berperang dan tidak mati, maka ia mendatangi Rasulullh dan berkaya ‘Ya Rasulullah aku belum mati’, maka Rasulullah menyuruhnya kembali berperang di barisan paling depan.

“Kalo belum waktunya mati, kau tidak akan mati, nggak pake ilmu kebal dia,” ungkap Buya Yahya.

Buya Yahya pun menerangkan bahwa, jika sudah saatnya mati, maka hal itu akan terjadi.

“Alangkah indahnya kita sekarang jika mau naik pangkat, jika ingin mengamalkan sesuatu, maka niatkan karena Allah SWT,” ucap Buya Yahya.

Dalam ceramahnya juga ini Buya Yahya, mengatakan bahwa lupakanlah ilmu kebal tersebut.

“Hal ini karena kita ingin mengamalkan amalan karena Allah,” jelas Buya Yahya.

Kalo nanti ternyata buah dari amal ini menjadi kebal, maka ini menurut Buya Yahya hal yang berbeda.

Lain halnya kata Buya Yahya jika hal ini diajarkan oleh gurunya.

“Lakukan puasa seperti ini, baca doa ini dengan niat semoga Allah memberikan kekuatan, kalo begitu sah doanya,” ucap Buya Yahya.

“Namanya itu semacam tawasul dengan amal sholeh dan baca Quran, ngambil keberkahan Al-Quran biar semua itu bisa terjadi,” sambungnya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah