Gus Baha Mengungkap 1 Penyakit Ini Paling Berbahaya Melebihi Santet

- 21 Agustus 2022, 17:21 WIB
Gus Baha mengungkap 1 penyakit paling berbahaya melebihi santet.
Gus Baha mengungkap 1 penyakit paling berbahaya melebihi santet. /Foto dok.: Tangkap layar YouTube Kumparan Dakwah

QS Al-Falaq Ayat 1-5

 

قُلۡاَعُوۡذُبِرَبِّالۡفَلَقِۙمِنۡشَرِّمَاخَلَقَۙوَمِنۡشَرِّغَاسِقٍاِذَاوَقَبَۙوَمِنۡشَرِّالنَّفّٰثٰتِفِىالۡعُقَدِۙوَمِنۡشَرِّحَاسِدٍاِذَاحَسَدَ

 

Arab Latin: Qula'uzuu bi rabbil-falaq, Min sharri ma khalaq, Wa min sharrighasiqinizawaqab, Wa min sharrin-naffaa-thaati fil 'uqad, Wa min shar rihaasidinizahasad

Terjemahan: "Katakanlah, "Aku berlindung kepadaTuhan yang menguasai subuh (fajar), dari kejahatan (makhluk yang) Diaciptakan, dan dari kejahatan malam apa bila telah gelap gulita, dan dari kejahatan (perempuan-perempuan) penyihir yang meniup pada buhul-buhul (talinya), dan dari kejahatan orang yang dengki apabila dia dengki."

Murid Almarhum Mbah Moen mengungkapkan, menolak santet atau sihir cukup dengan satu sifat yaitu, bi rabbil-falaq.

Akan tetapi, untuk menghilangkan was-wasnya setan, Allah menyebut 3 sifatnya secara beruntun.

“Itu menunjukan, jika fitnahnya was-was itu lebih dahsyat, qula'uzubirabbinnaas, malikinnaasi, laahinnaas.Menyebut sifatny asam paitiga kali, untuk menghadapimin sharril was waasilkhannaas,”jelas Gus Baha.

Gus Baha mengungkapkan, hal ini sering dialami siapa saja, sehingga harus waspada.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah