Wudhu dengan Cara Seperti Ini Tak Punya Adab, Ustadz Abdul Somad: Tetap Sah

- 15 Agustus 2022, 15:19 WIB
Ustadz Abdul Somad jelaskan cara wudhu yang seperti ini tak punya adab.
Ustadz Abdul Somad jelaskan cara wudhu yang seperti ini tak punya adab. /Foto dok.: Tangkap layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official

“Sah. Tapi tidak beradab. Kalo cerita sah tak sah, sah! Tapi dia tak beradab. Bedakan antara fiqih dengan adab,” sambung Ustadz Abdul Somad.

Ia menjelaskan, fiqih dan adab berada pada dua domain berbeda. Fiqih di bidang hukum yang mengatur segala sesuatu.

Baca Juga: Doa Amalan Nabi Ayub, Sembuhkan Penyakit Keras Bahkan yang Sulit Ditangani Dokter Kata Ustadz Adi Hidayat

Fiqih itu mengatur sah, makruh, wajib, rukun, syarat, wajib, dan sunnah atau tidaknya sesuatu.

Adapun adab berkaitan dengan tata krama atau akhlak terhadap Allah SWT.

Itulah penjelasan Ustadz Abdul Somad perihal cara wudhu yang menunjukkan ciri tak punya adab. (Dianita/Rembang Bicara)

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Rembang Bicara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah