Niat dan Doa Puasa Asyura 10 Muharram, Mbah Moen Juga Jelaskan 10 Peristiwa Besar Hari Asyura

- 7 Agustus 2022, 17:59 WIB
Ilustrasi niat puasa Asyura dan 10 peristiwa penting 10 Muharram menurut Mbah Moen
Ilustrasi niat puasa Asyura dan 10 peristiwa penting 10 Muharram menurut Mbah Moen /Pexels/Alane Darmel

Selain itu ada juga hadits yang diriwayatkan oleh Muslim mengenai pentingnya ibadah puasa di bulan Muharram.

Puasa yang paling utama setelah Ramadhan adalah puasa pada bulan Muharram. Sementara sholat yang paling utama setelah sholat wajib adalah sholat malam.” (HR. Muslim.)

Berdasarkan keputusan SKB 3 Menteri, ditetapkan bahwa 1 Muharram 1444 H jatuh pada 30 Juli 2022.

Baca Juga: Resep Ampuh Mengatasi Infeksi Saluran Kencing Ala dr. Zaidul Akbar

Sehingga bila dihitung, maka 10 Muharram 1444 H bertepatan dengan hari Senin 8 Agustus 2022, yakni besok.

Bila ingin mendirikan puasa pada hari Asyura besok, jangan lupa untuk membaca doa.

Berikut niat puasa Asyura dalam bahasa lain:
Nawaitu shauma ghadin ‘an ada’I sunnati ‘Asyura lillahi ta’ala.

Yang artinya:
“Saya berniat puasa sunnah Asyura karena Allah lillahi ta’ala.”
Tidak seperti puasa pada bulan Ramadhan, niat puasa Asyura ini tidaklah wajib dibaca pada malam hari.

Baca Juga: Tak Terduga! Ternyata Ini 5 Makanan Paling Ampuh Agar si Bayi Terlahir Putih dan Cerdas

Sehingga niat puasa Asyura ini bisa kita amalkan saat pagi atau siang seusai memasuki waktu fajar.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Mantra Sukabumi pelbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah