Bukan Darah Tapi Masih Ada Bercak Keruh Setelah Haid, Apakah Sudah Boleh Bersuci? Buya Yahya Menjawab

- 4 Agustus 2022, 10:20 WIB
 Buya Yahya
Buya Yahya /Tangkapan layar youtube.com / Al-Bahjah TV.

PORTAL SULUT - Buya Yahya menerangkan tentang warna cairan yang keluar setelah haid bagi wanita.

Dijelaskan bahwa warna tersebut seringkaliu membingungkan seorang wanita yang ingin bersuci kata Buya Yahya.

Buya Yahya mengatakan sebaiknya wanita dapat memahami hal ini.

Baca Juga: Kata Gus Baha, Jangan Dulu Masuk Rumah Sebelum Lakukan Ini, Agar Rezeki Mengucur Deras ke Rumah

Sebab penting untuk dipahami agar dalam bersuci dan beribadah tidak ada kebingungan kata Buya Yahya.

Buya Yahya mengatakan bahwa warna cairan yang keluar bagi wanita itu ada penjelasannya.

Penjelasan Buya Yahya ini terkait warna keruh tapi bukan darah lagi yang keluar.

Banyak yang bingung dengan warna keruh yang keluar dari wanita saat haid kata Buya Yahya.

Warna keruh ini kata Buya Yahya bukan lagi warna darah pada umumnya.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x