Hanya dengan Tidur Dapat Mengecilkan Perut Buncit Tanpa Olahraga, dr. Zaidul Akbar: Begini Caranya

- 19 Juli 2022, 04:15 WIB
dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar /Tangkap layar Youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official.

"Tidur siang itu tidur terbaik untuk mengistirahatkan jantung dan me-refresh enzim,” kata dr. Zaidul Akbar.

Dalam hal tersebut, dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk tidur siang dengan durasi 15 menit saja, agar mendapatkan hasil maksimal.

Menurut dr. Zaidul Akbar, selain mengistirahatkan jantung, tidur siang sangat bermanfaat bagi mereka yang mengalami perut buncit.

Baca Juga: Ramuan Herbal Ini Ampuh Bikin Kantuk Menjauh, Simak Penjelasan dr Zaidul Akbar

Hal tersebut dr. Zaidul Akbar menganjurkan dengan cara tanpa ada kandungan karbohidrat yang tinggi dalam tubuh, atau belum makan siang sebelum tidur siang.

Namun prtlu diingat, jika ingin hasil yang maksimal, perbiasakan tidur jangan terlalu lama, kata dr. Zaidul Akbar.

"Biasakan tidurnya 15 menit saja. Ada yang menyebutkan tidurnya sebelum dzuhur dan ada yang menyebutkan sesudah dzuhur,” tutup dr. Zaidul Akbar.

Namun, meurut dr. Zaidul Akbar untuk mengecilkan perut tetap harus dibarengi dengan menghindari makanan yang tinggi lemak.

Hal itu menurut dr. Zaidul Akbar, agar tidak terjadi penumpukan lemak pada tubuh, serta rutin mengkonsumsi makanansehat dan menerapkan pola hidup sehat lainnya.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah