Berat Timbangannya di Hari Kiamat, Menghapus Dosa 70 Tahun, Baca Kalimat Ini kata Ustadz Khalid Basalamah

- 1 Juli 2022, 09:41 WIB
Ustadz Khalid Basalamah mengungkapkan satu amalan berat timbangannya di akhirat dan menghapus dosa 70 tahun. (Foto  Ilustrasi)
Ustadz Khalid Basalamah mengungkapkan satu amalan berat timbangannya di akhirat dan menghapus dosa 70 tahun. (Foto Ilustrasi) /Fazriel Dhany/Youtube Islam Terkini

Baca Juga: Benarkah Dilarang Potong Kuku dan Rambut Sebelum Berkurban? Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Kata Ustadz Khaldi Basalamah, usai mengucapkan zikir tersebut, Rasulullah mengatakan, lebih baik untuk diri-Nya dari pada dunia dan seluruh isinya.

“Kata Nabi SAW, saya mengucapkan subhanallah walhamdulillah walaa ilahaillallah wallahuakbar, lebih baik untuk saya dari pada dunia dan seluruh isinya. Bayangkan, kalau satu menit anda bisa mengucapkan 40 kali. Atau 10 kali. Dengan satu menit anda bisa mengundang rahmatnya Allah ratusan kali,” jelas Ustadz Khalid Basalama.

Kemudian, bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW dalam semenit bisa 100 kali. Apakah anda tau? Setiap shalawat kepada nabi mendapat 10 kali salam dari Allah SWT.

“Apa salam dari Allah? Tambahan rahwat, diberkahi hidupnya, dimudahkan rezkinya, dimudahkan urusannya. Kata Nabi SAW, siapa yang salam satu kali kepadaku, Allah SWT akan membalas 10 kali rahmat, yang Alah kasih. Jika 100 kali ucapan salammaka 1000 rahmat dari Allah SWT,” terang Ustadz Khalid Basalamah.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah