Bagaimana Hukum Pasangan yang Sudah Menikah tapi Sebelumnya Melakukan Zina? Begini Jawaban Buya Yahya

- 22 Juni 2022, 16:54 WIB
Buya Yahya
Buya Yahya /Tangkapan Layar YouTube Al-Bahjah TV/

 

PORTAL SULUT – Buya Yahya dalam tausiyahnya menjelaskan mengenai hukum-hukum di dalam pernikahan.

Dalam ceramahnya tersebut, Buya Yahya mendapatkan pertanyaan dari seorang jemaah perihal pernikahan.

Jemaah tersebut bertanya kepada Buya Yahya, apa hukumnya sebuah pernikahan yang sebelumnya sudah melakukan zina terlebih dahulu.

Baca Juga: Berdoa Seperti Ini Saat Sujud Dapat Membatalkan Sholat, Simak Penjelasan Buya Yahya

“Saya pernah terjerumus dalam zina, lalu akhirnya menikah dengan lelaki tersebut. Apakah pernikahan kami sah menurut Islam?” tanya jemaah kepada Buya Yahya.

Kemudian Buya Yahya menjelaskan tentang hukum dari pernikahan yang sudah melakukan zina sebelum menikah tersebut.

Menurut Buya Yahya, bila terjadi hal ini, maka segeralah untuk bertaubat.

“Jika seorang laki dan perempuan pernah melakukan zina, bisa jadi Allah beri tobat yang serempak,” jelas Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x