Cara Berdoa Seperti Ini Bikin Menyesal di Masa Depan, Gus Baha: Waspada dalam Berdoa

- 29 Mei 2022, 17:27 WIB
GUS Baha
GUS Baha /Tangkap layar YouTube/Takzim Ulama

Pria miskin itu tersadarkan jika pernah berdoa supaya bisa melaksanakan ibadah tanpa bekerja.

Ini adalah contoh menggurui Allah SWT tutur kyai namanya lengkapnya KH. Ahmad Bahauddin Nursalim itu.

Kita perlu memiliki sudut pandang dan mengimani Allah sebagai dzat yang Maha Pemberi.

Sehebat apa saja kita di bumi ini, sehebat apa saja kita di mata manusia lain, kita hanya peminta yang hamba sahaya di hadapan-Nya.

Dengan kesadaran semacam itu, seseorang yang mengetahui statusnya sebagai abdullah (hamba Allah) maka akan waspada dalam memanjatkan doa.

Tak perlu menuntut supaya doa kita diwujudkan Allah. Karena bisa saja, kita doakan suatu hal yang ujungnya cuma akan kita sesalkan.

Tak perlu juga terlalu berlebih dalam berdoa. Tujuannya, tak perlu menggurui Allah.

Berdoalah yang biasa saja. Seumpama, meminta keselamatan dunia dan akhirat, dan sejenisnya.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah