Cara Berdoa Seperti Ini Bikin Menyesal di Masa Depan, Gus Baha: Waspada dalam Berdoa

- 29 Mei 2022, 17:27 WIB
GUS Baha
GUS Baha /Tangkap layar YouTube/Takzim Ulama

Gus Baha menceritakan perihal seorang pria miskin.

Walau hidup miskin, mengais nafkah sebagai kuli pasar, yang hasilnya cukup buat makan, dia tak pernah tergoda kemewahan.

Sehabis mendapat makanan untuk sehari, dia langsung pulang rumah.

Tersisa waktu untuk sehari itu dia habiskan cuma untuk membangun ibadah ke Allah.

Satu waktu, dia juga berdoa, "Ya Allah saya ini kekasihmu, fokus saya cuma beribadah, tetapi karena saya miskin, saya harus kerja."

Lalu dia minta supaya mendapat rezeki tanpa bekerja. Dia juga terkena masalah.

Yang mana orang ini diduga sebagai seorang maling lalu mendekam di penjara.

Baca Juga: Penyakit Akibat Sihir dan Santet Akan Sembuh Saat Dibacakan Surah Ini di Air Garam Kata Syekh Ali Jaber

Dibalik jeruji besi tersebut dia tiap hari mendapat makanan tanpa pergi bekerja.

Pada akhirnya pria itu menyesal. Dia menyesal sesudah doanya diwujudkan. Dia juga menanyakan ke Allah mengapa dia dipenjara.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah