Kerjakan 4 Amalan Ini di Bulan Ramadhan, Rezeki Datang Sendiri Kata Syekh Ali Jaber

- 4 April 2022, 00:15 WIB
Syekh Ali Jaber
Syekh Ali Jaber /YouTube Media Dakwah Hikmah TV/

Berikut penjelasan Syekh Ali Jaber tentang 4 amalan yang mendatangkan rezeki.

1. Sholat malam

Sholat malam adalah cara mudah mendatangkan rezeki dari Allah SWT.

Selain untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT, amalan ini juga dapat mendatangkan rezeki.

Dalam bahasa arab 'qiyamullail' diartikan sebagai berdiri mengerjakan sholat malam.

Baca Juga: Satu Tanda Ini Muncul di Tubuh Orang yang Dekat dengan Ajal, Tanda Seperti Apa? Begini Penjelasan Gus Baha

2. Perbanyak istigfar di waktu sahur

Jika tidak melaksanakan sholat malam, maka jangan tinggalkan istigfar di waktu sahur, kira-kira 30 menit sebelum adzan.

"Disitulah Allah SWT, memuji orang yang melakukan istigfar sebelum sahur, ulama berkata bahwa tidak ada ibadah yang terbaik di waktu sahur selain istigfar," ungkap Syekh Ali Jaber.

Meski membaca Al-Quran, sholat malam, dzikir, dan sejenisnya, kata Syekh Ali Jaber termasuk cara meminta rezeki kepada Allah SWT.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah