Kunjungan Presiden Israel ke Turki, Erdogan: Ini Titik Balik Hubungan Bagi Israel Turki

- 11 Maret 2022, 04:55 WIB
 Presiden Turki Tayyip Erdogan berjabat tangan dengan Presiden Israel Isaac Herzog selama pertemuan di Ankara, Turki 9 Maret 2022.
Presiden Turki Tayyip Erdogan berjabat tangan dengan Presiden Israel Isaac Herzog selama pertemuan di Ankara, Turki 9 Maret 2022. /Presidential Press Office/Handout via Reuters/

Mereka meminta Erdogan untuk tidak menjabat tangan pembunuh.

Serta menganggap kunjungan Isaac Herzog, itu memberikan legitimasi kepada Israel untuk menjajah tanah Palestina.

Banyak dari netizen muslim berkomentar tentang kekecewaannya akan pertemuan itu.

"Ini sangat menyedihkan dan patut disayangkan atas tindakan Presiden Turki. Turki seharusnya mengakui Israel sebagai negara teroris, pembunuh orang tak bersalah termasuk anak-anak.

Dia harusnya mengecam tindakan brutal bukan malah menyambut presiden yang berlumuran darah. Tolong jangan ada standar ganda Erdogan." komentar Netizen pada sosial media Facebook.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah