Kunjungan Presiden Israel ke Turki, Erdogan: Ini Titik Balik Hubungan Bagi Israel Turki

- 11 Maret 2022, 04:55 WIB
 Presiden Turki Tayyip Erdogan berjabat tangan dengan Presiden Israel Isaac Herzog selama pertemuan di Ankara, Turki 9 Maret 2022.
Presiden Turki Tayyip Erdogan berjabat tangan dengan Presiden Israel Isaac Herzog selama pertemuan di Ankara, Turki 9 Maret 2022. /Presidential Press Office/Handout via Reuters/

Status historis kota kota Al-Quds dan kesucian Masjid Al-Aqsha.

"dan tentu saja kami membicarakan tentang isu Palestina, dengan Herzog kami berbagi opini pendekatan dan sensitivitas kami".

"Terkait deeskalasi ketegangan di kawasan dan juga untuk melindungi dua negara di kawasan". Erdogan dalam pidatonya.

Kemudian Erdogan menyampaikan dalam pidatonya, juga terkait pentingnya identitas keagamaan Al-Aqsha dan perlindungan terhadap kesuciannya juga telah ditegaskan kembali.

Erdogan menjelaskan dalam perbincangan itu, keduanya membahas pentingnya meningkatkan kondisi kehidupan rakyat Palestina.

Baca Juga: Wanita Ini Nekat Batalkan Pernikahan gara-gara Mempelai Pria Botak!

"Setiap normalisasi dengan Israel tidak bisa dengan mengorbankan perjuangan Palestina, Israel tahu itu dengan baik". Ucap Mevlut Cavusoglu, Menlu Turki.

Lanjut Menlu Turki itu mengatakan, mungkin akan bermanfaat untuk menormalisasi hubungan lebih lanjut.

Akan tetapi mengatakan 'Ya' atas penjajahan dan penghancuran rumah milik warga Palestina di sana? Tidak, kebijakan Turki terkait hal ini sudah sangat jelas dan tepat.

Sementara itu ratusan warga Turki dari berbagai organisasi Islam turun kejalan menolak kedatangan kedatangan presiden Israel tersebut.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah