Stop Marah-Marah, Tenyata Inilah Efek Buruk Sifat Amarah Bagi Kesehatan Mental dan Fisik Manusia

- 23 Mei 2023, 13:19 WIB
Stop Marah-Marah Tenyata Inilah Efek Buruk Sifat Amarah Bagi Kesehatan Mental dan Fisik Manusia
Stop Marah-Marah Tenyata Inilah Efek Buruk Sifat Amarah Bagi Kesehatan Mental dan Fisik Manusia /Freepik/cookie_studio

PORTAL SULUT - Sifat amarah adalah salah satu sifat yang tidak baik bagi kesehatan fisik maupun mental manusia.

Berikut ini Portal Sulut merangkum efek buruk dari sifat amarah bagi kesehatan mental dan fisik manusia.

- Efek Buruk dari Sifat Amarah Bagi Kesehatan Mental dan Fisik Manusia.

1. Memiliki Gangguan Kecemasan

Gangguan kecemasan merupakan salah satu dampak negatif yang terjadi akibat rasa amarah yang tak terkendalikan.

Jika kamu memiliki masalah seperti ini, sebaiknya belajarlah untuk mengendalikan emosi tersebut.

Sebab, jika kondisi ini berlanjut dalam waktu yang lama, maka kehidupan sehari-hari pun jadi bisa terganggu.

Baca Juga: Manfaat Rutin Mandi Pagi Untuk Tubuh dan Kesehatan Menurut dr Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x