Makan Makanan Ini Bikin Paru-paru Bersih dan Sehat Tutur dr. Ema Surya Pertiwi

- 20 Februari 2023, 19:08 WIB
Makan Makanan Ini Bikin Paru-paru Bersih dan Sehat Tutur dr. Ema Surya Pertiwi
Makan Makanan Ini Bikin Paru-paru Bersih dan Sehat Tutur dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar YouTube Emasupper

Teh hijau

Teh hijau adalah makanan terbaik dan pulihkan kesehatan paru-paru.

Teh hijau itu tinggi akan antioksidan, polifenol, termasuk epigallocatechin gallate atau EGCG.

EGCG ini terbukti dapat membantu menekan pertumbuhan sel kanker paru-paru, dalam penelitian in vitro research.

Teh hijau juga mengandung theophylline yaitu senyawa kuat yang berfungsi sebagai bronkodilator untuk meningkatkan fungsi saluran napas dan meredakan kesulitan bernapas.

Konsumsi teh hijau secara teratur dikaitkan dengan penurunan resiko penyakit paru PPOK.

Dimana PPOK ini memiliki gejalah sesak nafas, batuk, mengi yang dapat diturunkan resikonya dengan rutin mengkonsumsi teh hijau.

Baca Juga: Khasiat Jus Semangka, Selain Bisa Hilangkan Stres, Ini Manfaat Lain untuk Kesehatan 

Sayuran hijau

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah