Ternyata Rempah Dapur Ini Bisa Menjadi Pengganti Gula Yang Sangat Aman Di Konsumsi

- 19 Februari 2023, 22:36 WIB
Ilustrasi/Ternyata Rempah Dapur Ini Bisa Menjadi Pengganti Gula Yang Sangat Aman Di Konsumsi
Ilustrasi/Ternyata Rempah Dapur Ini Bisa Menjadi Pengganti Gula Yang Sangat Aman Di Konsumsi /Pixabay/Steve Buissine

5 Buah pala

Anda mungkin sering menggunakan buah pala untuk memberikan rasa sedikit pedas pada makanan.

Sebenarnya, buah pala termasuk rempah manis dan penyedap rasa pada sajian sup atau makanan lainnya.

Buah pala juga dapat ditambahkan ke dalam minuman seperti susu, teh, dan kopi agar memberi aroma dan penguat rasa.

Manfaat lainnya adalah, buah pala mungkin mengurangi rasa sakit yang disebabkan luka tegang otot dan berbagai jenis peradangan seperti arthritis

Baca Juga: Penuh Hoki! 9 Tanggal Lahir Rezekinya Paling Mumpuni, Keuangannya Menjulang Tinggi, Otw Kaya Raya

6 Jahe

Bagi anda yang sedang diet dan mengidap makanan manis, anda bisa menggunakan jahe sebagai pengganti gula.

Selain memiliki aroma yang kuat dan agak pedas, jahe bisa memberikan rasa manis.

Gunakan jahe pada makanan dengan cara ditumbuk, diparut, atau dibakar terlebih dahulu sebelum mencampurkannya ke dalam masakan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah