8 Hal Sederhana Ini Ampuh Menangkal Gangguan Ginjal, Ungkap dr. Saddam Ismail

- 10 Februari 2023, 20:48 WIB
8 Hal Sederhana Ini Ampuh Menangkal Gangguan Ginjal, Ungkap dr. Saddam Ismail
8 Hal Sederhana Ini Ampuh Menangkal Gangguan Ginjal, Ungkap dr. Saddam Ismail /Tangkapan layar/Youtube Saddam Ismail

Padahal kalian tidak tahu efek samping obat tersebut bagaimana, tujuan minum obatnya bagaimana, target yang dicapai bagaimana, berapa hari harus minum obat, kalian tidak tahu itu semua.

Jadi jika kalian minum obat sembarangan dan sering mengkonsumsi obat, itu bisa membuat ginjal rusak.

Ginjal itu fungsinya membuang sisa metabolisme dan membuang kelebihan obat di tubuh.

Apalagi bila kalian minum obat anti nyeri, anti radang, maka harus hati-hati sehingga kalau sembarangan maka lambung bisa luka dan ginjal bisa rusak.

Hindari minum alkohol

Kalau kalian tidak membatasi mengkonsumsi alkohol, tubuh kalian bisa alami kerusakan, termasuk kerusakan ginjal.

Katena alkohol ini memiliki sifat diuretik, sehingga bisa meningkatkan produksi urine.

Nanti bisa menyebabkan terganggunya cairan di dalam tubuh, kemudian akan terganggunya mineral atau terganggunya keseimbangan antara cairan dan mineral di dalam tubuh.

Pola makan

Penyebab ginjal rusak paling umum yaitu karena diabetes dan tekanan darah tinggi.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah