Biang GERD, Kerusakan Ginjal, Radang Sendi Adalah Pola Makan Minum Ini Kata Penulis JRS, dr. Zaidul Akbar

- 28 Januari 2023, 17:45 WIB
,dr. Zaidul Akbar
,dr. Zaidul Akbar /Tangkapan Layar Akun YouTube @dr.Zaidul Akbar Official

Sebagian besar kita barangkali pernah minum sambil berdiri, tapi tak sadar betapa fatal kesalahan ini.

Pada sebuah kesempatan dr. Zaidul Akbar mengingatkan betapa berbahaya kebiasaan ini untuk kesehatan.

Beberapa masalah kesehatan yang bersumber dari kebiasaan ini seperti asam lambung dan penyakit maag.

Bahkan bila kebiasaan minum ini kita lakukan dalam jangka panjang, jangan kaget kalau kamu diserang GERD suatu saat nanti.

Tidak sekadar asam lambung dan penyakit maag, terdapat dampak berbahaya lain.

Salah satunya adalah muncul radang sendi atau nyeri sendi atau arthritis dalam bahasa medis.

Di samping itu, secara total terdapat 5 dampak kesehatan dari kebiasaan minum sambil berdiri.

Baca Juga: Penyebab Sering Nyeri Leher Belakang dan Terasa Berat?

Sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Instagram @dr.zaidulakbar.resepjrs.

Berdasarkan konten yang diunggah 2 Desember 2021, berikut lima dampak buruknya:

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x