10 Kebiasaan ini Bisa Merusak GINJAL Anda!!, HINDARI Sebelum TERLAMBAT

- 26 Januari 2023, 05:37 WIB
10 Kebiasaan ini Bisa Merusak GINJAL Anda!!, HINDARI Sebelum TERLAMBAT
10 Kebiasaan ini Bisa Merusak GINJAL Anda!!, HINDARI Sebelum TERLAMBAT /

Selain karena penumpukan mineral batu ginjal juga bisa terbentuk dari garam dan limbah dalam darah.

Perlu diketahui bahwa selain makan dan minum, ekskresi atau pembuangan zat sisa dari dalam tubuh juga merupakan kebutuhan biologis manusia.
Salah satu proses ekskresi yang terjadi dalam tubuh adalah buang air kecil.

Oleh karena itu kebiasaan menahan buang air kecil dapat menyebabkan terjadinya gangguan dalam tubuh seperti batu ginjal.

Perlu diketahui, batu ginjal awalnya mungkin berukuran kecil dan bisa dikeluarkan saat berkemih tanpa memunculkan rasa sakit namun saat kita terlalu sering menunda buang air kecil, mineral dan garam yang menumpuk dapat mengembangkan batu menjadi lebih besar.

Baca Juga: Jaga Jantung Tetap Sehat dengan Rutin Mengonsumsi 6 Sayuran Ini

2. Kurang konsumsi air putih

Menjaga kecukupan cairan tubuh penting untuk membantu ginjal mengeluarkan natrium dan zat beracun dari tubuh.

Karena itu tidak cukup minum air menjadi kebiasaan yang merusak ginjal. Mencukupi kebutuhan cairan tubuh membantu menjaga keseimbangan air dan mineral sehingga otot dan saraf bisa berfungsi dengan normal.
Sehingga kurang minum membuat kita lebih berisiko mengalami batu ginjal.

Bagi orang normal minum satu setengah hingga 2 liter air putih dapat memenuhi kebutuhan harian.

3. Konsumsi garam berlebihan

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x