Cocok untuk yang Lagi Diet Nih! 6 Makanan Tinggi Kandungan Karbohidrat Pengganti Nasi ketika Sedang Diet

- 6 Januari 2023, 19:02 WIB
Ilustrasi/Cocok untuk yang Lagi Diet Nih! 6 Makanan Tinggi Kandungan Karbohidrat Pengganti Nasi ketika Sedang Diet
Ilustrasi/Cocok untuk yang Lagi Diet Nih! 6 Makanan Tinggi Kandungan Karbohidrat Pengganti Nasi ketika Sedang Diet /Pixabay/we-o_rd35ghczdq1090c5m

Jika kamu bosan mengonsumsi buah pisang, tidak ada salahnya coba untuk mengonsumsi apel untuk membantu memenuhi kebutuhan karbohidrat harian.

Buah ini memiliki kandungan karbohidrat yang cukup tinggi, sehingga bisa membantu kamu memenuhi atau mengembalikan energi yang hilang.

Dalam 100 gram buah apel terkandung 14 hingga 16 gram karbohidrat.

6. Jeruk

Bukan hanya kaya akan vitamin C, dalam 100 gram buah jeruk mengandung 15 gram karbohidrat.

Jeruk juga memiliki kandungan serat yang baik untuk kesehatan tubuh.

Itulah beberapa jenis makanan yang memiliki kandungan karbohidrat cukup tinggi di dalamnya.

Kamu bisa menambahkan makanan tersebut pada menu makan yang telah kamu siapkan.

Baca Juga: HATI-HATI! Inilah Satu Ilmu Pelet yang Bikin Pria Tergila-gila Pada Wanita

Jangan lupa untuk selalu memenuhi kebutuhan nutrisi dan gizi agar kesehatan tetap optimal.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah