Masuk Angin Hilang, Tips Ampuh Mengatasi Masuk Angin Secara Alami

- 23 Desember 2022, 08:54 WIB
Masuk Angin Hilang, Tips Ampuh Mengatasi Masuk Angin Secara Alami
Masuk Angin Hilang, Tips Ampuh Mengatasi Masuk Angin Secara Alami /tangkapan layar YouTube Kunci Sehat

Dilansir portal sulut dari channel youtube Kunci Sehat, berikut 7 cara alami mengatasi masuk angin.

  1. Banyak beristirahat

Bagi anda yang sedang masuk angin anda membutuhkan banyak istirahat agar kondisi kesehatan lekas pulih.

Usahakan untuk anda beristirahat yang cukup dan tak terlalu aktif berkegiatan saat anda masuk angin.

Simpan tenaga anda agar tubuh dapat memerangi infeksi virus di dalamnya.

Baca Juga: Bahaya! 5 Tanda-tanda Kanker Serviks Menurut dr. Lituhayu Putri, Wanita Wajib Baca

Biasanya berbagai obat masuk angin yang diberikan dokter atau yang biasa anda beli di pasaran akan membuat anda mengantuk .

Hal ini bertujuan agar anda bisa beristirahat dengan lebih nyaman.

  1. Perbanyak minum cairan

Walaupun badan rasanya tidak nyaman untuk beraktivitas anda perlu menjaga kecukupan asupan cairan.

Air putih dan jus bisa menjadi sumber cairan yang bisa anda coba saat angin.

Hindari minuman seperti soda serta minuman berkafein seperti kopi, teh, dan coklat.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah