7 Makanan yang Harus Dihindari Agar Tidak Terkena Penyakit Jantung, Cek Segara!

- 2 Desember 2022, 14:57 WIB
Ilustrasi serangan jantung.
Ilustrasi serangan jantung. /Pixabay/Pexels/

1. Daging olahan

Satu porsi harian 50g daging olahan per hari dikaitkan dengan 27% hingga 44% peningkatan stroke/penyakit jantung.

 

2. Daging merah

Seseorang yang mengonsumsi satu porsi daging merah per minggu akan memiliki tingkat kematian stroke/serangan jantung 10% lebih rendah daripada orang lain yang mengonsumsi empat porsi seminggu.

Baca Juga: Bukan Faktor Umur, Inilah 5 Peyebab Penyakit Paling Mematikan di Dunia Ujar Dokter Saddam Ismial

3. Minuman manis gula

Data menunjukkan bahwa konsumsi harian satu porsi (250ml) minuman manis dikaitkan dengan peningkatan penyakit jantung sebesar 15% hingga 22%.

 

4. Lemak trans

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah