7 Makanan Sehat yang Beracun Jika Salah Memasak Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

- 30 November 2022, 04:26 WIB
7 Makanan Sehat yang Beracun Jika Salah Memasak Menurut dr. Ema Surya Pertiwi
7 Makanan Sehat yang Beracun Jika Salah Memasak Menurut dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar YouTube Emasupper

PORTAL SULUT - 7 jenis makanan sehat berikut ini bisa menjadi racun jika salah mengkonsumsi.

Dijelaskan oleh dr.Ema Surya Pertiwi ada 7 jenis makanan sehat namun bisa menyebabkan keracunan bahkan berujung kematian.

Sehingga alangkah baiknya sebelum mengkonsumsi makanan sehat kita harus tahu dulu bagaimana cara pengolahannya.

Baca Juga: Kolesterol, Diabetes, dan Darah Tinggi Sembuh, Minum Ramuan Tumbuhan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Dikutip Portalsulut.Pikiran-rakyat.com dari kanal Youtube Emasuper pada 30 November 2022.

Berikut 7 jenis makanan sehat yang beracun jika salah memasak.

1. Belimbing

Belimbing biasa ataupun belimbing wuluh sebenarnya aman dikonsumsi oleh orang-orang sehat.

Namun ternyata bagi orang-orang yang punya masalah pada ginjal, hal itu bisa meningkatkan resiko kerusakan ginjal.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x