PERINGATAN! Ini 5 Tanda Bakal Terkena Serangan Jantung

- 16 November 2022, 09:07 WIB
Ilustrasi. Gejala serangan jantung yang sering diabaikan
Ilustrasi. Gejala serangan jantung yang sering diabaikan /Pixabay

PORTAL SULUT – Jika kamu merasakan beberapa tanda ini, sebaiknya harus waspada.

Pasalnya, beberapa tanda yang sering diabaikan ini merupakan gejala serangan jantung.

Sebagian besar kasus serangan jantung merupakan keadaan darurat serius yang kerap terjadi secara tiba-tiba.

Baca Juga: 10 Makanan Ini Pembersih Pembuluh Darah, Terhindar dari Serangan Jantung

Namun, ada beberapa pertanda yang mungkin muncul sebelum serangan jantung terjadi.

Menurut Harvard Health, ada serangkaian sensasi samar yang dapat menjadi "sinyal" bahwa serangan jantung akan terjadi.

Sensasi-sensasi tersebut bisa berupa rasa nyeri, kebas, seperti dicubit, seperti ditusuk, atau rasa tidak nyaman.

"(Sensasi-sensasi ini bisa muncul pada) satu atau kedua lengan, punggung, leher, rahang, atau perut," jelas Harvard Health seperti laporan laman Express, yang dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari PMJ News.

Selain sensasi-sensasi samar ini, kejadian serangan jantung juga bisa didahului oleh beberapa tanda lain.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x