Inilah 7 Sumber Karbohidrat Yang Baik Untuk Diabetes

- 16 Oktober 2022, 17:35 WIB
Ilustrasi. Inilah 7 Sumber Karbohidrat Yang Baik Untuk Diabetes
Ilustrasi. Inilah 7 Sumber Karbohidrat Yang Baik Untuk Diabetes /PIXABAY

5.Bluberry

Setengah cangkir blueberry mengandung 11 gram dan 2 gram serat.

Berdasarkan penelitian tahun 2019, mengonsumsi secangkir blueberry setiap hari juga dapat meningkatkan kesehatan jantung.

Blueberry merupakan sumber karbohidrat baik yang bisa dikonsumsi oleh penderita diabetes.

  1. Susu fermentasi

Susu fermentasi Ini tidak hanya mengandung protein karbohidrat dan kalsium.

Baca Juga: Dokter Pun Heran! Obat Alami Mengobati Malaria Salah Satunya Dengan Mengunakan Kayu Manis

Namun juga vitamin D yang penting bagi orang diabetes.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa, makan yogurt bahkan dapat membantu mencegah diabetes.

Menurut sebuah penelitian orang yang mengonsumsi yogurt lebih dari 4 kali dalam seminggu berisiko lebih rendah untuk mengidap diabetes tipe 2.

Penderita diabetes disarankan untuk memilih yogurt lain atau tawar tanpa tambahan gula agar lebih sedap.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah