Hindari Buah-Buahan Tinggi Kalori ini Saat Diet

- 30 September 2022, 05:53 WIB
Ilustrasi/Hindari Buah-Buahan Tinggi Kalori ini Saat Diet
Ilustrasi/Hindari Buah-Buahan Tinggi Kalori ini Saat Diet /Unsplash/Gil Ndjouwou//

 

PORTAL SULUT - Salah kebiasaan yang banyak dilakukan ketika sedang diet adalah mengonsumsi buah-buahan.

Selain mengandung nutrisi yang menyehatkan buah umumnya rendah lemak sehingga efektif dalam memaksimalkan program diet.

Meski begitu, tahukah anda ada beberapa jenis buah yang justru mengandung kalori tinggi dan harus dihindari saat diet.

Baca Juga: Kabar Gembira! Dibuka Lowongan Kerja Pendamping Lokal Desa 2022, Ini Kualifikasi dan Cara Pendaftaran

Kalori adalah jumlah energi yang diperoleh dari asupan makanan ataupun minuman di dalam tubuh.

Kalori akan disimpan dan dijadikan bahan bakar sehingga anda bisa beraktivitas dengan baik.

Meski dibutuhkan semua kandungan gizi yang masuk dalam tubuh tetap perlu ditakar termasuk kalori.

Pasalnya, mengonsumsi terlalu banyak kalori bisa bikin berat badan anda bertambah.

Bukan tidak mungkin, penambahan berat badan terjadi karena konsumsi buah tinggi kalori.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah