Menggapa Wanita Bisa Tumbuh Miom? Ini Penjelasan dr.Sandy Prasetyo

- 7 September 2022, 10:34 WIB
ilustrasi miom dan kista. Kista sudah bersarang di rahim wanita jika alami 7 gejala ini. Kenali gejala awalnya sebelum kian parah.
ilustrasi miom dan kista. Kista sudah bersarang di rahim wanita jika alami 7 gejala ini. Kenali gejala awalnya sebelum kian parah. /Foto: Pexels/conntonbro/

PORTALSULUT - Sering ada yang salah membedakan antara miom dan kista, sementara kedua penyakit ini memiliki perbedaan.

Miom adalah pertumbuhan jaringan abnormal pada otot-otot dinding rahim,  Pertumbuhan jaringan abnormal ini secara kasat mata mirip-mirip seperti bulatan daging.

Sedangkan kista, memiliki struktur seperti balon dan berisi cairan, dan bisa hidup didalam organ kandungan atau pada kulit.

Baca Juga: Arti Mimpi Cincin Batu Akik dalam Primbon Jawa, Keinginan yang di Idamkan akan Terwujud

Pertumbuhan kista bisa menjadi macam-macam bisa jadi kista cairan seperti darah atau cairan coklat.

Dikutip Portalsulut.Pikiran-rakyat.com pada kanal Youtube VDVC Health pada 7 September 2022.

Miom  hanya terjadi kepada wanita, karena hanya wanita yang memiliki rahim, sedangkan pria tidak.

Baca Juga: Masalah Jerawat, Tak Usah Repot! Cukup Lakukan Tips Ala dr. Zaidul Akbar Ini

Dan miom bisa terjadi karena ada kelainan pada pertumbuhan otot rahim, atau bisa juga disebapkan karena faktor genetik.

Atau bisa juga karena hormonal,  karena  ada beberapa miom yang tipenya sensitif terhadap exposure dari hormonal.

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x