Tips Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 11 Makanan Ini Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 18 Agustus 2022, 09:34 WIB
Ilustrasi. Makanan murah yang bisa menambah berat badan
Ilustrasi. Makanan murah yang bisa menambah berat badan /pixabay/

10 lembar roti tawar biasa itu biasa dijual Rp 5000 sampai Rp 10.000.

Bisa membagi 10 roti tawar itu untuk dikonsumsi selama sehari maka bisa meningkatkan asupan kalori untuk meningkatkan berat badan.

Baca Juga: Serangan Jantung Bakal Terjadi Bagi Orang yang Sering Lakukan Kebiasaan Ini Setiap Pagi Kata dr. Zaidul Akbar

3. Kentang dan ubi manis

Kentang dan ubi manis cukup mudah dan murah ditemukan di pasar tradisional.

Rata-rata kentang itu sekitar Rp10000-Rp 12.000 kalau ubi itu sekitar Rp 12.000 sampai Rp 15.000 tergantung daerahnya.

Untuk mendapatkan kalori yang tinggi kentang bisa diolah dengan cara digoreng, dibuat perkedel,dicampur telur maupun daging serta diberi bumbu-bumbu lain sehingga bisa menambah berat badan pada tubuh.

 

4. Telur.

Kemudian dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan jika telur termasuk sumber protein yang mudah disimpan dan didapatkan.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah